Return to Video

8 rahasia Richard St. John menuju sukses

  • 0:00 - 0:03
    ini sebenarnya adalah presentasi sepanjang dua jam yang saya berikan kepada siswa sekolah menegah atas,
  • 0:03 - 0:04
    yang disingkat menjadi tiga menit.
  • 0:04 - 0:07
    dan semuanya dimulai sewaktu saya sedang di pesawat menuju TED,
  • 0:07 - 0:08
    tujuh tahun yang lalu.
  • 0:08 - 0:09
    dan di tempat duduk sebelah saya
  • 0:09 - 0:13
    ada seorang siswa sekolah menengah atas, seorang remaja,
  • 0:13 - 0:15
    dan dia berasal dari keluarga yang kurang mampu.
  • 0:15 - 0:18
    dan dia ingin melakukan sesuatu dalam kehidupannya,
  • 0:18 - 0:19
    dan dia menanyakan sebuah pertanyaan yang sederhana.
  • 0:19 - 0:21
    dia bertanya, "apa yang membawa kita menuju kesuksesan?"
  • 0:21 - 0:23
    dan saya merasa tidak enak,
  • 0:23 - 0:25
    karena saya tidak bisa memberikan jawaban yang baik.
  • 0:25 - 0:28
    kemudian saya turun dari pesawat, dan datang ke TED.
  • 0:28 - 0:31
    dan berpikir, ya tuhan, saya berada di tengah ruangan penuh akan orang orang yang sukses!
  • 0:31 - 0:34
    jadi kenapa saya tidak menanyakan mereka apa yang membuat mereka sukses,
  • 0:34 - 0:36
    dan menyampaikannya kepada anak anak?
  • 0:36 - 0:40
    nah setelah jutuh tahun, 500 wawancara,
  • 0:40 - 0:43
    dan saya akan menceritakan kepada kalian apa yang benar benar membawa ke kesuksesan
  • 0:43 - 0:45
    dan membuat para TED-ster tertarik.
  • 0:45 - 0:47
    hal yang pertama adalah gairah.
  • 0:47 - 0:50
    Freeman Thomas mengatakan, "saya didorong oleh gairah saya"
  • 0:50 - 0:53
    para TED-ster melakukannya karena cinta, mereka tidak melakukannya karena uang.
  • 0:53 - 0:56
    Carol Coletta mengatakan, "saya akan membayar seseorang untuk melakukan apa yang saya lakukan."
  • 0:56 - 0:58
    dan hal yang menarik adalah,
  • 0:58 - 1:00
    bila anda melakukannya karena cinta, uang bakal menyusul kemudian.
  • 1:00 - 1:04
    Kerja! Rupert Murdoch mengatakan pada saya, " intinya kerja keras.
  • 1:04 - 1:06
    tidak ada yang datang dengan mudah. namun saya menikmatinya."
  • 1:06 - 1:10
    apa dia mengatakan kesenangan? Rupert? ya!
  • 1:10 - 1:14
    para TED-ster memang senang bekerja. dan mereka bekerja sangat keras.
  • 1:14 - 1:17
    saya bependapat, mereka tidak workaholics (gila kerja). mereka workafrolics (senang bekerja)
  • 1:18 - 1:24
    Alex Garden mengatakan, "untuk menjadi lebih sukses dalami suatu hal
  • 1:24 - 1:25
    dan jadilah lebih baik dalam hal tersebut."
  • 1:25 - 1:28
    tidak ada keajaiban, yang ada latihan, latihan, latihan.
  • 1:28 - 1:31
    dan fokus. Norman Jewinson katakan kepada saya,
  • 1:31 - 1:34
    "saya pikir semuanya berhubungan dengan memfokuskan diri anda pada satu hal"
  • 1:34 - 1:38
    dan dorongan! David Gello mangatakan, " dorong diri anda.
  • 1:38 - 1:40
    secata fisik, mental, anda harus mdorong, terus, dan terus."
  • 1:40 - 1:43
    anda harus mendorong diri anda melalui rasa malu dan kurang percaya diri.
  • 1:43 - 1:46
    Goldie Hawn mengatakan, "saya selalu kurang percaya diri.
  • 1:46 - 1:48
    saya tidak cukup baik, saya tidak cukup pintar.
  • 1:48 - 1:50
    saya pikir saya tidak akan mampu."
  • 1:50 - 1:52
    memang tidak selalu mudah mendorong diri anda,
  • 1:52 - 1:57
    dan karena itulah mereka menciptakan para ibu. (tertawa)
  • 1:57 - 2:00
    Frank Gehry -- Frank Gehry mengatakan kepada saya,
  • 2:00 - 2:01
    ibu saya mendorong saya."
  • 2:02 - 2:07
    pelayanan! Sherwin Nuland mengatakan, "sebuah berkah untuk melayani sebagai seorang dokter."
  • 2:07 - 2:10
    sekarang banyak anak anak mengatakan bahwa mereka ingin menjadi jutawan.
  • 2:10 - 2:11
    dan hal yang pertama yang saya katakan kepada mereka adalah
  • 2:11 - 2:13
    "OK, kalian tidak dapat melayani dirikalian sendiri,
  • 2:13 - 2:15
    kalian harus melayani orang lain sesuatu yang berharga.
  • 2:15 - 2:18
    karena itulah caranya orang menjadi kaya."
  • 2:19 - 2:23
    Ide ide. TED-ster Bill Gates mengatakan, "saya punya ide --
  • 2:23 - 2:26
    membangun perusahaan piranti lunak mikro komputer pertama."
  • 2:26 - 2:28
    menurut saya itu adalah ide yang cukup bagus.
  • 2:28 - 2:31
    dan tidak ada keajaiban di kreativitas untuk menghasilkan ide ide,
  • 2:31 - 2:33
    hanya melakukan hla hal yang sangat sederhana.
  • 2:33 - 2:35
    dan saya memberikan banyak bukti.
  • 2:35 - 2:37
    keuletan. Joe Kraus mengatakan,
  • 2:37 - 2:40
    "keuletan adalah alasan nomor wahid atas kesuksesan kita."
  • 2:40 - 2:44
    anda harus gigh melalui kegagalan. anda harus gigih melalui hambatan! (humor: CRAP sebagai singkatan).
  • 2:44 - 2:47
    yang tentu saja berarti "kritk, penolakan, brengsek dan tekanan."
  • 2:47 - 2:49
    (tertawa)
  • 2:50 - 2:54
    jadi, jawaban besar dari pertayaan yang sederhana ini:
  • 2:54 - 2:57
    bayar saja 4000 dolar dan datang ke TED. (humor)
  • 2:57 - 3:00
    atau gagal dalam hal tersebut, lakukan delapan hal tersebut -- dan percayalah pada saya,
  • 3:00 - 3:04
    ini adalah delapan hal besar yang akan membawa ke kesuksesan
  • 3:04 - 3:06
    terimakasih para TED-ster untuk semua wawancara kalian!
Title:
8 rahasia Richard St. John menuju sukses
Speaker:
Richard St. John
Description:

kenapa orang orang sukses? apakah karena mereka pintar? atau karena mereka beruntung? tidak satupun. Analis Richard St. John merangkum bertahun tahun wawancara kedalam presentasi unik tiga menit dalam rahasia menuju sukses yang sebenarnya.

more » « less
Video Language:
English
Team:
closed TED
Project:
TEDTalks
Duration:
03:13
ivan novalery added a translation

Indonesian subtitles

Revisions